Apa yang Dimaksud Konten Berkualitas?

Konten berkualitas adalah konten yang mengandung informasi yang bermanfaat dan detail saat membahas sebuah tema dalam konten tersebut.

Sejak algoritma Google Panda, quality menjadi faktor yang wajib diperhitungkan oleh setiap pemilik website, karena Google bisa membaca.

Untuk Siapa?

Sebuah konten berkualitas bisa menyenangkan pengunjung, juga menyenangkan Google. Apa yang kamu tulis, jika memang berkualitas, dari berbagai sisi seperti tema yang dibahas, kekayaan isi, style yang digunakan di dalam artikel (H3, H4, gambar, keterangan gambar, dll), tentu akan memanjakan pembaca yang bisa mencerna informasi yang kamu sampaikan, kemudian mereka akan like atau share ke sosial media, yang artinya akan ada social signal untuk konten kamu, di mana social signal ini akan dibaca oleh Google.

Jadi, tidak ada ruginya sama sekali kamu membuat konten yang panjang, penuh isi, repot-repot cantumkan gambar serta mengisinya dengan Title dan ALT.

Bagaimana Google Membaca Konten Berkualitas?

Faktor-faktor yang menjadikan sebuah website dianggap berkualitas karena memenuhi hal-hal berikut ini.

Penggunaan H3 dan H4 Dalam Artikel

Dalam membuat konten di beberapa situs authority saya, ada banyak konten yang menggunakan lebih dari 3 untuk H3 di dalam artikelnya, tapi jarang untuk h4 (karena menurut saya H4 ini hanya opsional).

Pola penulisannya seperti ini:

Ini adalah Contoh H3

Lorem ipsum dolor sit amet, nec eu sonet iudico aliquid. Quidam insolens deserunt mei ad, nulla elitr facete vim ut, possit nominavi repudiandae ad per. Ex qualisque iracundia eos, ei mei paulo ponderum. Pri omnes denique consequat eu. Mea sint feugait posidonium no, aliquam complectitur eos at, facilisi consetetur pro in.

Ini Adalah Contoh H4

Lorem ipsum dolor sit amet, nec eu sonet iudico aliquid. Quidam insolens deserunt mei ad, nulla elitr facete vim ut, possit nominavi repudiandae ad per. Ex qualisque iracundia eos, ei mei paulo ponderum. Pri omnes denique consequat eu. Mea sint feugait posidonium no, aliquam complectitur eos at, facilisi consetetur pro in.

Esse nobis ei cum. Purto labore posidonium ad quo, no consul referrentur his, mel at doming numquam efficiantur. Audire ullamcorper ius ut, malis fastidii gloriatur usu eu, usu in inermis facilis inimicus. Iudico nullam altera an usu. Ut tota tollit viderer per, sale labores graecis et pri.

Ini Adalah Contoh H4

Lorem ipsum dolor sit amet, nec eu sonet iudico aliquid. Quidam insolens deserunt mei ad, nulla elitr facete vim ut, possit nominavi repudiandae ad per. Ex qualisque iracundia eos, ei mei paulo ponderum. Pri omnes denique consequat eu. Mea sint feugait posidonium no, aliquam complectitur eos at, facilisi consetetur pro in.

Esse nobis ei cum. Purto labore posidonium ad quo, no consul referrentur his, mel at doming numquam efficiantur. Audire ullamcorper ius ut, malis fastidii gloriatur usu eu, usu in inermis facilis inimicus. Iudico nullam altera an usu. Ut tota tollit viderer per, sale labores graecis et pri.

Ini Sample Untuk H3

Lorem ipsum dolor sit amet, nec eu sonet iudico aliquid. Quidam insolens deserunt mei ad, nulla elitr facete vim ut, possit nominavi repudiandae ad per. Ex qualisque iracundia eos, ei mei paulo ponderum. Pri omnes denique consequat eu. Mea sint feugait posidonium no, aliquam complectitur eos at, facilisi consetetur pro in.

Esse nobis ei cum. Purto labore posidonium ad quo, no consul referrentur his, mel at doming numquam efficiantur. Audire ullamcorper ius ut, malis fastidii gloriatur usu eu, usu in inermis facilis inimicus. Iudico nullam altera an usu. Ut tota tollit viderer per, sale labores graecis et pri.

Dan Ini Contoh H4

Lorem ipsum dolor sit amet, nec eu sonet iudico aliquid. Quidam insolens deserunt mei ad, nulla elitr facete vim ut, possit nominavi repudiandae ad per. Ex qualisque iracundia eos, ei mei paulo ponderum. Pri omnes denique consequat eu. Mea sint feugait posidonium no, aliquam complectitur eos at, facilisi consetetur pro in.

Lagi-lagi Contoh H4

Lorem ipsum dolor sit amet, nec eu sonet iudico aliquid. Quidam insolens deserunt mei ad, nulla elitr facete vim ut, possit nominavi repudiandae ad per. Ex qualisque iracundia eos, ei mei paulo ponderum. Pri omnes denique consequat eu. Mea sint feugait posidonium no, aliquam complectitur eos at, facilisi consetetur pro in.

Dari contoh di atas, ada pola bahwa keberadaan H4 harus berada di antara H3. H3 adalah wajib, dan keberadaan H4 sifatnya opsional.

Adanya Gambar di Dalam Artikel

Gunakan setidaknya 3 gambar, makin banyak makin bagus, sepertinya tidak ada batasan berapa jumlah gambar yang bisa disisipkan dalam artikel, menyesuaikan kebutuhan saja.

Pastinya, masukkan Title dan ALT untuk tujuan optimasi. Gunakan keyword yang berkaitan dengan gambar atau tema pembahasan artikel tersebut.

Contoh memasukkan Title dan ALT di WordPress.
Contoh memasukkan Title dan ALT di WordPress.

Juga pastikan bahwa setiap gambar mempunyai Title dan ALT yang berbeda.

Jumlah Kata yang Digunakan di Dalam Artikel

Perhatikan situs-situs yang dominan muncul di SERP (baca: Apa Itu SERP?), selalu membahas materi secara komprehensif melalui artikelnya.

Rata-rata situs tersebut mempunyai 1000 kata (words) atau lebih. Jadi, bolehlah kita menjadikan ini sebagai indikator, karena Google memang tidak pernah mengumumkan hal-hal seperti ini. Google hanya menyarankan para pemilik website untuk membuat konten berkualitas.

* * *

Memulai menulis saja sudah tantangan. Apalagi dituntut untuk menulis konten berkualitas yang tidak simple. Berpikir membuat alur, merancang peletakan gambar, dll. Menguras waktu memang, tapi hasilnya sangat bagus. Tidak ada salahnya kamu membaca Sewa Jasa Penulis Konten, Perlu Atau Tidak?

Semoga bermanfaat.

5 Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *