Blog

Lintasan Pikiran

Pelan tapi pasti, merajut mimpi dari hari ke hari.

  • 22 Aug

    Membangun Authority

    Kalau kamu mendalami hakikat authority, kamu akan sadar bahwa ini barang aneh. Karena dengan barang intangible inilah hampir segala keperluan bisa terwujud. Kamu orang yang ahli dalam suatu bidang, tapi kalau ngga ada orang yang tau kamu, ya sama aja. Banyak Peluang Tak Diundang Saya percaya sama konsep ikhtiar dan..

  • 13 May

    Ajarin Saya Dong!

    Udah ngga keitung, berapa banyak orang yang minta kepada saya sebagaimana judul tulisan ini. Ada yang menggunakan bahasa alus, ada juga yang asal jeplak aja. Hei, siapapun kalian, bukan begitu cara menjadi pinter-paham-ngerti di suatu bidang, termasuk bisnis online. Bukan gitu cara biar kamu bisa melakukan seperti apa yang saya..

  • 1 Feb

    Merayakan Sintesa

    Tepat di Februari 2020, Sintesa berusia 5 tahun. Saya secara pribadi mau merayakannya, sebagai ungkapan syukur dan sukacita. Bukan dalam bentuk seremonial atau pesta, tapi lebih ke dokumentasi di blog pribadi. Juga dalam rangka mengamalkan tahadduts bin-ni’mah. Dalam surat Ad-Dhuha ayat terakhir ada perintah itu, menceritakan nikmat dalam bentuk kebaikan…

  • 10 Jan

    Makanan dari Tepung Terigu Saja

    Ada banyak makanan yang lezat di Indonesia, bahkan tanpa menggunakan bahan yang aneh-aneh, cukup makanan dari tepung terigu saja juga banyak yang enak. Yuk kita bahas. Makanan Cilok dari Terigu Saja Pada akhirnya, makanan dari tepung terigu satu ini menyebar ke mana-mana, sampai mewabah juga di Jawa Timur. Adalah singkatan..

  • 1 Sep

    Anak Diganggu

    Anak ketiga saya, namanya Fitri Azkia, biasa kita panggil Kia, pernah mengalami hal yang aneh; fesesnya keluar dari lubang depan. Ini terjadi saat usianya masih 8 bulan, masih full ASI, belum dikasih MPASI. Sekarang (saat ini ditulis) usianya udah 1 tahun 2 bulan. Waktu itu, jam 9 pagi, entah hari..

  • 28 Apr

    Keluarga Baru

    Tahun 2009, lebih dari 10 tahun lalu, abah mengumpulkan anak-anaknya. Intinya menyampaikan bahwa ummi dan abah ada rencana, abah akan menikah lagi. Waktu itu anak-anak beliau masih bujang semua. Sekarang cucu beliau berdua sudah 10. Saya pribadi bertanya-tanya dalam hati, “Nikah lagi? Nanti gimana? Sama siapa? Ummi gimana? Anak-anak gimana?”..

View all